Bakti Sosial Dalam Bidang Politik

Diposting oleh admin on Kamis, 20 Maret 2014

Bakti Sosial Dalam Bidang Politik - Beberapa kampanye partai politik Pemilu 2014 terdapat juga aksi bakti sosial dalam bidang politik ini agar mampu mendapatkan banyak dukung dari masyarakat, namun ada juga kegiatan kampanye parpol yang melakukan pengerahan massa berupa konvoi sepeda motor.

Contoh bakti sosial dalam bidang politik dengan tujuan menyejahterakan masyarakat yang salah satunya adalah dengan menggelar pengobatan gratis dan diikuti dengan sosialisasi cara mencoblos kepada masyarakat.

Di tempat terpisah salah satu parpol juga mengisi kegiatan kampanye dengan bakti sosial berupa pijat gratis dan potong rabut gratis, menurut partainya hal ini sengaja menggunakan cara tersebut untuk menyapa masyarakat dalam pemilihan nantinya.

Bakti sosial dalam bidang politik tersebut merupakan kegiatan ringan tetapi dibutuhkan masyarakat, namun meskipun gratis layanan tersebut tetap dilakukan tukang pijat profesional bersertifikat, kegiatan kampanye dengan bakti sosial ini dengan harapan mampu lebih mendekatkan kepada masyarakat.

Pengertian Bakti Sosial secara umum

Bakti sosial adalah merupakan salah satu kegiatan wujud dari rasa kemanusiaan antara sesama manusia serta merupakan bentuk kepedulian dan tanggung jawab sosial dengan tujuan dapat memberikan beberapa manfaat serta dapat berguna untuk membantu meringankan beban masyarakat.

Manfaat Dan Tujuan Bakti Sosial Baksos secara umum
  • Menumbuhkan rasa kepedulian sosial kepada sesama manusia
  • Meningkatkan dan mempererat tali persaudaran
  • Meringankan beban perekonomian masyarakat tidak mampu

Bakti Sosial Dalam Bidang Politik 0 komentar add one

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.